Pengajian Rutin Bulanan – Agustus 2023

psikologi.ums.ac.id – Pengajian rutin Bulan Agustus berlangsung di Kediaman Bapak Prof. Taufik, S.Psi., M.Si., Ph.D yang berada di Lemusir, No 22, Lemusir, Pabelan, Kartasura. Bapak Dr. Daliman, SU membawakan kajian dengan tema “Sebagai manusia, pintar-pintar dalam menempatkan diri dan menyikapi sesuatu”.

Catatan pengajian:

Alkisah, pada waktu itu, ada seorang yang terluka di bagian kepalanya. Seseorang tersebut hendak melakukan mandi junub. Tetapi jika dia mandi junub, maka dia akan mati. Kemudian bertanyalah pada para sahabat; ada yang menyuruh tetap mandi junub. Akhirnya seseorang tersebut mandi junub, lalu dia meninggal. Orang yang memperbolehkan mandi junub itu adalah orang yang bodoh. Sebagai manusia, pintar-pintar dalam menempatkan diri dan menyikapi sesuatu. Lebih baik diam tetapi memberikan yang terbaik bagi orang lain.

Scroll to Top